Sabtu, 20 September 2014

Nasi Goreng Kuning

DESCRIPTION
Nikmati lezatnya resep makanan nasi goreng kuning dengan rempah-
rempah khas indonesia.
300 gram nasi putih
1 butir telur, kocok lepas
75 gram edamame, rebus, kupas kulitnya
75 gram wortel, potong korek api
1/4 buah bawang bombai, cincang halus
1 batang serai, ambil bagian putihnya, memarkan
2 lembar daun jeruk
50 ml minyak goreng
1 butir Bawang merah
2 siung Bawang putih
1 ½ cm kunyit bakar
1/2 sdt ketumbar
1/4 sdt jintan
1/2 sdt adas
1 cm jahe
1 butir kemiri
3/4 sdt Garam
INGREDIENTS
Author
seleranusantara resep makanan breakfast
nikmat lezat enak
DIRECTIONS
1. Panaskan sedikit minyak, buat orakarik telur. Angkat.
2. Panaskan sisa minyak, tumis bawang bombai, serai, daun jeruk, dan
bumbu halus hingga harum.
3. Masukkan nasi, edamame, wortel dan telur orakarik, aduk rata. Aduk-
aduk dan masak hingga nasi beruap. Angkat.
4. Sajikan selagi hangat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar